Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 2, 2019

Pantai Tanjung-Tinggi

Gambar
Tanjung Tinggi  adalah pantai yang diapit oleh dua semenanjung Tanjung Tinggi adalah pantai yang diapit oleh dua semenanjung yaitu Tanjung Kelayang dan Tanjung Pendam. "Tanjung" berarti semenanjung atau daerah yang menjorok ke laut, dan "tinggi" berarti pantai yang memiliki bebatuan yang tinggi-tinggi . Letaknya tidak jauh dari Pantai Tanjung Kelayang dan berjarak sekitar 31 km dari Kota Tanjung Pandan. Pantai ini pernah dijadikan lokasi shooting film Laskar Pelangi dan Sang Pemimpi, sehingga para wisatawan sering menyebut pantai ini sebagai "Pantai Laskar Pelangi". Terumbu Karang Coral Reef Tanjung Tinggi Pantai berpasir putih jurang antara dua semenanjung dengan batu granit artistik, tempat di mana dua besar film Laskar Pelangi (Rainbow Troops) dan The Dreamer- (Sang Pemimpi) dibuat. Ratusan batu-batu raksasa menyebar di sepanjang pantai Jarak tempuh sekitar 3Okm ke arah Utara dari kota Tanjungpandan Mendaki sepanj...

Lihat Pantai Eksotis Tanjung tinggi - Belitung

Gambar
Saat Pertama Di Belitung Waktu pertama kali saat istriku sampai di pulau yang indah ini (Belitung) dia terkagum kagum akan keramahan masyarakat nya kedamain dan keaman seolah olah itu adalah ikon di pulau ini(Belitung)  dan ketika aku mengajak nya melihat pantai tanjung tinggi kekaguman nya pun semakin terlihat seakan dia ingin terjun ke pantai tesebut setelah melihat jernih dan tenangnya air laut tersebut sayang kami tidak membawa pakaian ganti sehingga dia tidak dapat berenang menikmati jernih nya pantai tanjung tinggi kamipun tidak lupa mengabadikan momen bahagia kami bersama saat menikmati indah nya pantai tanjung tinggi.     suatu perjalanan yang menyenangkan bersama orang yang kita sayang menikmati keindahan pesona alam Indonesia  Di tulisan saya selanjutnya akan lebih banyak lagi menceritakan keindahan pulau Belitung.